-
Aceh | 1 tahun laluLembaga Keuangan Syariah di Aceh Komit Sukseskan PON Aceh-Sumut
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seluruh Lembaga Keuangan Syariah (LKS) di Aceh, menyatakan kesiapannya dalam mendukung kesuksesan gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024.
Komitmen dukungan LKS itu disampaikan pada Fokus Grup Discussion yang digelar oleh Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah (KDEKS) Aceh, dengan titel FGD, Komitmen dan Kesiapan LKS dalam Mendukung Pekan PON XXI tahun 2024.
-
Aceh | 1 tahun laluTalkshow Gerakan Cerdas Memilih, RRI Banda Aceh Harapkan Kecerdasan Pemilih dan Penyelenggara Pemilu
DIALEKSIS.COM | Aceh - LPP RRI Banda Aceh menggelar talk show gerakan cerdas memilih (GCM) sesi II. Talk show ini berlangsung di sela acara jalan sehat dalam rangka memeriahkan Hari Radio ke-78 di taman Bustanussalatin Kota Banda Aceh, Minggu (3/8/2023).
-
Dunia | 1 tahun laluKomitmen Bank Mandiri Siap Kembali ke Aceh Usai Kejelasan Aturan Bank Konvensional Direvisi
DIALEKSIS.COM | Nasional - PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) merespons terkait dengan rencana pemerintah Provinsi Aceh yang membuka peluang mengembalikan operasional bank konvensional dengan merevisi qanun atau peraturan daerah Aceh.
Direktur Utama BMRI Darmawan Junaidi mengatakan, Bank Mandiri akan turut mendukung keputusan Otoritas Jasa Keuangan yang juga menyokong hal itu.
-
Aceh | 1 tahun laluOJK Isyaratkan Bank Konvensional Kembali Beroperasi, Ketua MPU Aceh: Hati-hati Sampaikan Pernyataan Seperti Itu
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Terkait adanya isyarat dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Aceh tentang pengoperasian kembali bank konvensional di Aceh, Ketua Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh, Tgk Faisal Ali alias Lem Faisal berharap agar lebih berhati-hati menyampaikan pernyataan seperti itu, khususnya di tengah masyarakat awam yang masih belum begitu paham persoalan seperti itu.
-
Aceh | 1 tahun laluDiberi Lampu Bank Konvensional Beroperasi Kembali, Pemerintah Aceh Tunggu Revisi Qanun LKS
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh sedang menunggu revisi Qanun Lembaga Keuangan Syariah (LKS) terkait rencana pengoperasian kembali bank konvensional di provinsi setempat. Keputusan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya untuk memperluas pilihan layanan keuangan bagi masyarakat Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluLKS SMK Tingkat Provinsi ke XXXI Resmi Dibuka, Ini Pesan Plh Kadisdik Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Lomba Kompetensi Siswa (LKS) SMK tingkat provinsi ke XXXI Dinas Pendidikan Aceh tahun 2023 resmi dibuka. Pembukaan ini berlangsung di Aula Grand Aceh Syariah Banda Aceh. Senin (19/6/2023) malam.
-
Aceh | 1 tahun laluDisdik Aceh Gelar LKS Tingkat Provinsi dan Expo Produk Siswa SMK
DIALEKSIS.COM | ACEH - Dinas Pendidikan Aceh akan menyelenggarakan Lomba Kreatifitas Siswa (LKS) SMK tingkat Aceh Tahun 2023 dan Expo Produk Siswa SMK. Kegiatan yang akan berlangsung di SMKN 1, SMKN 2, dan SMKN 3 Banda Aceh itu akan dimulai sejak Senin 19 hingga Kamis 22 Juni 2023.
-
Aceh | 1 tahun laluKontroversi Pernyataan Sekretaris ICMI Aceh, Praktisi Hukum, Sampaikan Pendapat yang Santun
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) Orwil Aceh Prof. Dr. dr. Rajuddin, telah mencuri perhatian publik akhir-akhir ini setelah mengeluarkan pernyataan yang mengundang reaksi yang beragam dari netizen dan warga Aceh.
Pernyataan tersebut menyerukan kelompok yang tidak mendukung bank syariah untuk meninggalkan Aceh, ini menimbulkan beragam respon di media sosial. Beberapa netizen merasa terdorong untuk memberikan tanggapan dan mempertanyakan alasannya.
-
Aceh | 1 tahun laluRisman Rachman: Usulan Revisi Qanun LKS Sudah Dibajak Politisi Sentimen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Usulan revisi Qanun Lembaga Keuangan Syariah yang diajukan Pemerintah Aceh terindikasi dibajak oleh politisi sentiman.
“Harusnya, usulan revisi qanun yang ditetapkan tahun 2018 itu menghasilkan “duel” argumen bukan sentimen,” ujar Risman Rachman, pengamat politik dan pemerintahan, Sabtu (3/6/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluDorong Penerapan Qanun LKS, PKS Aceh Tetap Tolak Bank Konvensional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Aceh menekankan pentingnya menerapkan prinsip-prinsip syariat Islam dalam ranah ekonomi.
-
Ekonomi | 1 tahun laluQanun LKS Harus Mampu Tampung Dinamika Ekonomi Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aceh Resource and Development (ARD) menggelar diskusi publik dengan tema “Pro Kontra Revisi Qanun LKS” yang diselenggarakan di Kyriad Hotel, Banda Aceh, Senin (29/5/2023).
-
Ekonomi | 1 tahun laluPolemik Qanun LKS, Peneliti Jafar: Akibat Gagal Paham Qanun
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Aceh berencana melakukan revisi terhadap Qanun Aceh Nomor 11 Tahun 2018 tentang Lembaga Keuangan Syariah (LKS). Pj Gubernur Aceh Achmad Marzuki sebelumnya sudah bersurat ke DPR Aceh pada 26 Oktober 2022 lalu. Pihak DPR Aceh sendiri mendukung revisi Qanun tersebut.
-
Aceh | 1 tahun laluPro Kontra Revisi Qanun LKS, Tiga Golongan Ini Dinilai Dapat Berkah Luar Biasa
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Aceh akan merevisi qanun nomor 11 tahun 2018 tentang Lembaga Keuangan Syariah (LKS). Salah satu poin dalam revisi tersebut adalah mengizinkan bank konvensional beroperasi di Aceh, Juru Bicara Pemerintah Aceh membenarkan rencana revisi tersebut.
-
Aceh | 1 tahun laluBegini Respon Bank Konvensional Diberikan Peluang Kembali ke Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sejumlah bank konvensional akhirnya memberikan tanggapan mereka terkait rencana Pemerintah Provinsi Aceh untuk mengizinkan bank konvensional kembali beroperasi di wilayah tersebut.
-
Aceh | 1 tahun laluDukung Qanun LKS Direvisi, Pengamat Ekonomi: Kontribusi Perekonomian Relatif Kecil
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) bakal merevisi Qanun Nomor 11 Tahun 2018 tentang Lembaga Keuangan Syariah (LKS).
Revisi merupakan buntut kekacauan dan lemahnya pelayanan bank syariah yang ada di Aceh yang diperparah erornya layanan Bank Syariah Indonesia (BSI) berapa hari belakangan ini.
-
Aceh | 1 tahun laluMES Aceh Barat Tolak Revisi Qanun LKS dan Bank Konvensional
DIALEKSIS.COM | Aceh - Prinsipnya pelaksanaan syariah di Aceh harus benar-benar kaffah, artinya secara totalitas, pemberlakuan hukum terbitnya Qanun Lembaga Keuangan Syariah (LKS) juga merupakan cerminan dari perwujudan syariat Islam di bidang muamalah.
-
Opini | 1 tahun laluGalileo dan Qanun Lembaga Keuangan Syariah
Nicolaus Copernicus ahli matematika dan fisika berkebangsaan Polandia hidup antara tahun 1473-1543. Di era itu dan era sebelumnya, gereja serta masyarakat meyakini bumi sebagai episentrum jagat raya dimana planet yang lain berputar mengitari bumi.
-
Aceh | 2 tahun laluKetua ISMI Dorong Perbankan di Aceh Sepenuhnya Terapkan Sistem Syariah
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Ikatan Saudagar Muslim Indonesia (ISMI) Aceh, Nurchalis, SP, M,Si sepakat seluruh perbankan yang hadir di Aceh harus mengikuti ketentuan Qanun Nomor 11 tahun 2018 tentang Lembaga Keuangan Syariah (LKS).
-
Aceh | 2 tahun laluTGB Sebut Ekonomi Syariah di Aceh Perlu Diperkuat, Ternyata ini Alasannya
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Penerapan ekonomi syariah di Provinsi Aceh dinilai perlu diperkuat dan terus dikembangkan oleh seluruh stakeholders termasuk pemerintah pusat. Sebab ekonomi Islam memiliki banyak maslahat bagi masyarakat jika diterapkan dengan baik dan diproyeksikan menjadi salah satu katalis utama penguat perekonomian nasional.
-
Aceh | 2 tahun laluMaksimalkan Pelayanan Publik, Kebutuhan Masyarakat Juga Dapat Terealisasi
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Sistem ekonomi syariah yang diterapkan di Aceh banyak yang mengatakan sedikit menghambat pertumbuhan ekonomi di Aceh secara luas. Namun nyatanya pernyataan tersebut salah.